Delapan Cara Ampuh Usir Tikus di Rumah dengan Sejumlah Bahan Alami, Dilengkapi Cara Pengolahannya

- 27 Maret 2023, 21:21 WIB
berikut inilah adalah delapan cara ampuh untuk mengusir tikus dengan menggunakan sejumlah bahan yang aman untuk kesehatan
berikut inilah adalah delapan cara ampuh untuk mengusir tikus dengan menggunakan sejumlah bahan yang aman untuk kesehatan /Pixabay/Alexas_Fotos/

WARTA SAMBAS – Tikus adalah hewan yang kotor dan menjijikan. Sehingga, tak heran binatang pengerat ini selalu menjadi musuh manusia saat di rumah. Terkadang, kemunculan tikus di suata tempat sering diidentikkan bahwa tempat tersebut jorok dan tak terurus.

Untuk itulah, seseorang terkadang kerap kali ingin membasmi tikus jika bekeliaran di rumah. Meski demikian, banyak sekali beredar di pasaran racun untuk membunuh hewan pengerat ini. Namun apakah efektif?

Berikut inilah adalah delapan cara ampuh untuk mengusir tikus dengan menggunakan sejumlah bahan yang aman untuk kesehatan dan ramah lingkungan, dilengkapi dengan cara pengolahannya.

Baca Juga: Jangan Coba Dibohongi karena Sia-sia, Ini Empat Zodiak Pemilik Intuisi yang Kuat

1. Menggunakan Cuka

Cuka bukan hanya menjadi campuran masakan yang lezat, tapi baunya yang menyengat tidak disukai tikus. Jika Anda ingin mengusir tikus dengan cuka, pertama-tama temukan dahulu lokasi di mana tikus sering lewati.

Kemudian ambilah kapas untuk dicelupkan dengan cuka. Pastikan Anda menggunakan pelindung atau sarung tangan agar tangan tidak perih.

Letakkan kapas tersebut di tempat yang sering dilalui tikus. Tikus akan kapok untuk melewati area tersebut.

2. Memanfaatkan Kantung Teh Bekas

Halaman:

Editor: Y. Dody Luber Anton


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x