4 Tanaman Pembuka Rezeki, Nomor 2 Bumbu Masakan Andalan

- 28 Januari 2021, 21:13 WIB
Tanaman Serai
Tanaman Serai /Pixabay / Bishnu Sarangi

WARTA SAMBAS - Berbagai tanaman bukan hanya dapat menghijaukan sekeliling rumah. Tetapi juga banyak manfaat lain. Salah satunya diyakni bisa membawa keberuntungan dan sebagai pembuka pintu rezeki. 

Terdapat beberapa tanaman yang diyakini masyarakat luas sejak dahulu kala, kalau ditanam di sekitar rumah akan membuka rezeki bagi si empunya rumah.

Berikut 4 tanaman yang diyakini sebagai pembuka pintu rezeki, seperti diberitakan LingkarMadiun.com dalam artikel berjudul "Inilah 4 Tanaman Pembuka Pintu Rezeki, Wajib Ditanam di Rumah: Salah Satunya Tanaman Kemangi", Kamis 28 Januari 2021:

1. Lavender

Bunga lavender selain dikenal sebagai pengusir nyamuk, juga memberikan manfaat sebagai penghadir efek damai dan tenang. Bunga ini sangat indah dengan warna ungunya yang eksotis.

Baca Juga: RAMALAN Zodiak Pisces untuk Februari 2021: Cinta Bersekutu dengan Kerahasiaan

2. Serai

Tanaman selanjutnya adalah serai, tanaman serai ini sangat berkaitan erat dengan menjauhkan aura buruk dan negatif dari sekitar rumah.

Selain itu tanaman ini dikenal sebagai tanaman pembuka pintu rezeki karena mampu mengusir aura negatif.

Halaman:

Editor: Mordiadi

Sumber: Lingkar Madiun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x