5 Dosa dan 7 Azab di Dunia bagi Orang Selingkuh, Termasuk Tidak Ada Keberkahan Rezeki

- 6 Agustus 2022, 23:17 WIB
Orang yang selingkuh berarti melakukan 5 dosa yang pasti akan mendapat azab di akhirat. Selain itu, terdapat 7 azab yang bakal dirasakannya di dunia.
Orang yang selingkuh berarti melakukan 5 dosa yang pasti akan mendapat azab di akhirat. Selain itu, terdapat 7 azab yang bakal dirasakannya di dunia. /Pixabay

4. Hidup Tidak Tenang

Orang yang selingkuh tidak bisa hidup tenang karena telah merusak kebahagiaan pasangan atau oranglain.

Baca Juga: Cemburu Istri Selingkuh jadi Motif Utama Pembunuhan Tetangga dengan Cara Membakar Korban hingga Tewas

5. Tertular Penyakit Kelamin

Perbuatan selingkuh bisa berujung zina. Ini sangat berisiko tertular penyakit kelamin karena kerap bergonta-ganti pasangan.

6. Jauh dari Cinta Sejati

Ketika seseorang selingkuh, maka jangan harap akan mendapatkan kebaikan.

Perbuatan baik akan berbuah kebaikan dan perbuatan jahat akan berbuah keburukan bagi kehidupan seseorang.

7. Tidak Ada Keberkahan Rezeki dalam Hidup

Salah satu azab dunia yang akan dirasakan orang yang selingkuh adalah sulit mendapatkan keberkahan rezeki.

Halaman:

Editor: Mordiadi

Sumber: Galamedia News Malang Terkini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah