Beberapa Hal Perlu Diperhatikan saat Membersihkan Buah dan Sayuran

- 26 Mei 2024, 18:27 WIB
Ilustrasi Buah-buahan
Ilustrasi Buah-buahan /Pixabay///

WARTA SAMBAS - Cara mencuci buah dan sayuran seharusnya menjadi pekerjaan yang sangat mudah. Akan tetapi juga perlu memperhatikan beberapa bahan yang dapat digunakan saat mencuci buah dan sayuran ini.

Yang mungkin saja beberapa bahan sederhana untuk mencuci buah dan sayuran sudah berada di dapur. Karena bahan-bahan terbaik untuk membersihkan buah dan sayuran ini mungkin sudah ada di dapur. Beberapa hal yang dilakukan yakni :

Baca Juga: Melihat Karakter Seseorang dari Buah Favoritnya, Yuk Intip!

1. Bilas Air Tawar

Hanya menggunakan air mengalir untuk mencuci buah dan sayuran, menggosok buah dan sayuran untuk menghilangkan mikroba dan residu pestisida untuk memastikannya buah dan sayuran dibersihkan dengan baik.

2. Rendam Air Tawar

Merendam buah dan sayuran dengan air tawar setidaknya dua menit sebelum dibilas mungkin lebih efektif dalam mengurangi bakteri berbahaya.

3. Rendam Cuka

Menambahkan sedikit cuka ke rendaman buah dan sayuran bekerja lebih baik untuk mencegah keracunan makanan dari pada air saja. Dikutip HARIAN BERKAT.com dari thehealthy.com.

Halaman:

Editor: Faisal Rizal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah