Wajib Dicoba karena Sehat, Rekomendasi Lima Makanan Lezat yang Dapat Mengontrol Kadar Kolesterol

- 4 April 2024, 05:21 WIB
Ilustrasi makanan lezat yang dapat mengontrol kadar kolesterol
Ilustrasi makanan lezat yang dapat mengontrol kadar kolesterol /Pixabay/RitaE/

WARTA SAMBAS - Sejumlah persoalan kesehatan serius seperti penyakit jantung dan stroke dapat muncul jika terdapat kadar kolesterol yang tinggi di dalam tubuh.

Untuk itulah agar kadar kolesterol tidak tinggi, kuncinya yakni perbaikan pola makan yang bisa membantu mengontrol kolesterol.

"Kabar baiknya ada makanan-makanan yang bisa menurunkan kadar kolesterol tinggi dan memberikan kita kolesterol baik yang penting untuk menjaga arteri kita tetap bersih," jelas pakar nutrisi, Ashleigh Tosh seperti dilansir dari laman Express.

Baca Juga: Coba dari Sekarang, Ini Lima Perubahan Kebiasaan Sehari-hari yang Bikin Jantung Kamu Sehar

Tosh bahkan merekomendasikan makanan-makanan lezat dan menggugah selera untuk mengontrol kolesterol.

Berikut ini adalah lima makanan lezat yang dapat mengontrol kadar kolesterol

1. Alpukat

Alpukat kaya akan lemak sehat. Konsumsi alpukat bisa membantu menurunkan kadar kolesterol jahat dan meningkatkan kolesterol baik. Namun, konsumsi alpukat sebaiknya tidak berlebihan karena kandungan lemak di dalam alpukat relatif tinggi.

Baca Juga: Banyak Hutang Jangan Khawatir, Amalkan Doa Datangkan Rezeki Ini Kata Ustaz Adi Hidayat

Halaman:

Editor: Y. Dody Luber Anton


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x