Rundown Upacara 17 Agustus 2022, Ada Bunyi Bedug di Masjid-Masjid

- 17 Agustus 2022, 09:12 WIB
Rangkaian acara (rundown) Upacara 17 Agustus 2022 di Istana Kepresiden Jakarta hari ini berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya./Ilustrasi
Rangkaian acara (rundown) Upacara 17 Agustus 2022 di Istana Kepresiden Jakarta hari ini berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya./Ilustrasi /Mufidpwt/Pixabay

09.45 WIB: Pasukan Upacara memasuki lapangan upacara

09.49 WIB: Komandan upacara memasuki lapangan upacara

09.56 WIB: Presiden Republik Indonesia beserta Ibu Hj Iriana Jokowi dan Wakil Presiden Republik Indonesia beserta Ibu Hj Wury Ma'ruf Amin memasuki tempat upacara.

Baca Juga: Susunan Upacara 17 Agustus 2022 untuk Peringatan HUT ke 77 RI, Sesuai Surat Edaran Kemendikbud Ristek

09.58 WIB: Penghormatan kebesaran

09.59 WIB: laporan Komandan Upacara kepada Presiden Republik Indonesia selalu Inspektur Upacara

10.00 WIB: Peringatan detik-detik Proklamasi (tembakan meriam 17 kali, sirene, bedug di Masjid-Masjid serta lonceng di Gereja-Gereja dibunyikan 1 menit)

10.02 WIB: Persiapan pembacaan Naskah Proklamasi

10.03 WIB: Tanda kebesaran buka

10.04 WIB: Pembacaan naskah proklamasi oleh Ketua DPD RI

Halaman:

Editor: Mordiadi

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x