Tony Kurniadi Reses ke Desa Tri Mandayan, Emak-emak Minta Bantuan Baju Seragam Pengajian

- 17 Februari 2022, 15:23 WIB
Ketika masa tidak bersidang (reses), Anggota DPRD Provinsi Kalbar Tony Kurniadi sudah sering menerima aspirasi dari masyarakat yang bertemu dengannya.
Ketika masa tidak bersidang (reses), Anggota DPRD Provinsi Kalbar Tony Kurniadi sudah sering menerima aspirasi dari masyarakat yang bertemu dengannya. /

"Karena kondisi parit-parit di tempat kami ini sudah mulai dangkal dan menyempit," jelas Ruslan.

Baca Juga: Tony Kurniadi Reses ke Desa Matang Labong, Warga Minta Minta Penampungan Air Hujan

Menanggapi aspirasi yang disampaikan warga melalui sesi dialog tersebut, Anggota DPRD Provinsi Kalbar Tony Kurniadi menanggapinya dengan positif.

Tony Kurniadi mengatakan, apapun aspirasi yang disampaikan tentunya akan didokumentasikan dengan baik.

Apabila langsung direalisasikan, tentunya tidak perlu lama. Tetapi tentu ada juga aspirasi yang membutuhkan kesabaran untuk direalisasikan.

Tony Kurniadi mengatakan, sebagai legislator yang dipilih langsung oleh msayarakat, sudah menjadi kewajibannya untuk memperjuangkan aspirasi masyarakat.

Baca Juga: Tony Kurniadi Reses ke Desa Malek, Warga Minta Bantuan Bibit Sawit

Namun patut juga dipahami bahwa, di antara sekian banyak aspirasi yang disampaikan masyarakat, tentunya dilihat dari skala prioritas.

Aspirasi mana yang tidak bisa ditunda-tunda lagi, mana aspirasi yang masih bisa ditunda realisasinya.

Aspirasi yang diterimanya dari warga Desa Tri Mandayan ini tentu akan dalam pembahasan di Gedung DPRD Provinsi kalau memang itu kewenangan provinsi.

Halaman:

Editor: Mordiadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah