Ini 8 Fitur Terbaru Instagram 2021, Anda Sudah Memanfaatkannya atau Belum?

- 17 Juni 2021, 19:16 WIB
Ini 8 Fitur Terbaru Instagram 2021, Anda Sudah Memanfaatkannya atau Belum?
Ini 8 Fitur Terbaru Instagram 2021, Anda Sudah Memanfaatkannya atau Belum? /Foto: Pixabay.com/

Pascapembaruan, Instagram sudah mengubah antarmuka kotak masuk (inbox) dengan membaginya menjadi tab ‘Utama’, ‘Umum’, dan ‘Permintaan’.

Utama adalah tempat menerima semua pesan dari orang-orang yang mengikuti (followers). Sementara pesan lainnya masuk di tab ‘Permintaan’ dan Anda dapat memindahkannya baik di ‘Utama’ maupun ‘Umum’.

Baca Juga: Ini Pengakuan Pemilik Nama Akun Instagram yang Diduga Mengunggah Aksi Pembakaran Al-Qur’an

3. Dark Mode

Pengguna Instagram saat ini dapat mengantisipasi mode gelap atau Dark Mode pada aplikasi beberapa waktu lalu. Ini akan membantu dalam menghemat masa pakai baterai Ponsel pintar.

Dark Mode juga memiliki tampilan yang lebih menarik. Namun harus diaktifkan melalui pengaturan Ponsel.

Baca Juga: Pinterest akan Akuisisi Aplikasi Edit Foto ‘VSCO’ sebagai Upaya Tandingi Instagram

4. Saran Unfollow

Para pengguna mungkin memerhatikan bahwa terkadang kehilangan followers. Atau mungkin ingin berhenti mengikuti beberapa akun yang tidak cukup interaktif?

Apapun alasannya, Instagram baru-baru ini memperkenalkan fitur kecil yang akan menyarankan orang mana yang harus berhenti mengikutinya.

Halaman:

Editor: Mordiadi

Sumber: legal reader


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x