Fakta Baru Kasus Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang: Yosef dan Istri Muda Bukan Pengurus Yayasan Keluarga Besar

- 30 September 2021, 23:25 WIB
Yosef (berpeci), suami sekaligus ayah korban pembunuhan ibu dan anak di Subang.
Yosef (berpeci), suami sekaligus ayah korban pembunuhan ibu dan anak di Subang. /Dally Kardilan/Galamedia/ /

"Sumpah, Mamah (Tuti Suhartini istri tua Yosef) waktu itu memang tidak sudi mobil itu dipakai Mimin (istri muda Yosef)," ungkap Yoris.

Terkait beberapa fakta-fakta mengejutkan seputar kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang ini, Penyidik Polri telah memeriksa hampir 30 saksi.

Jumlah tersebut terus mengerucut menjadi 4 saksi, semuanya merupakan orang-orang terdekat korban (Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu).

4 saksi pembunuhan ibu dan anak di Subang tersebut terdiri atas: 

1. Yosef, suami korban Tuti Suhartini dan ayah korban Amalia Mustika Ratu.

2. Mimin Minarsih, istri muda Yosef

3. Yoris, putra pertama Yosef dan Tuti Suhartini

4. Danu, kerabat korban.

Penyidik Polri juga insten mendalami kemungkinan adanya kisruh terkait pengurusan yayasan yang dikelola keluarga besar korban tersebut.

Diberitakan sebelumnya, saat pembunuhan ibu dan anak di Subang ini, Yosef yang baru pulang mendapati kondisi rumahnya berantakan.

Halaman:

Editor: Mordiadi

Sumber: Desk Jabar Berita Subang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x