Jangan Pernah Diremehkan, Ini 7 Manfaat Konsumsi Ikan Asin untuk Kesehatan

- 7 Februari 2024, 22:53 WIB
Ilustrasi ikan asin
Ilustrasi ikan asin /Pixabay/

Baca Juga: Diantaranya Cegah Stroke, Ini Sederet Manfaat Buah Cempedak untuk Kesehatan

3. Mencegah anemia

Tak sedikit orang yang menganggap kalau Ikan Asin Bisa Menyebabkan Darah Tinggi. Hal ini memang benar apabila kamu mengonsumsinya berlebihan.

Akan tetapi, jika kamu mengonsumsinya secara seimbang, makanan ini justru bisa mencegah anemia.

Zat besi yang terkandung dalam ikan asin juga bermanfaat bagi tubuh untuk mencegah terjadinya anemia.

Kondisi ini terjadi ketika tubuh kekurangan jumlah sel darah merah yang sehat. Nah, zat besi dalam ikan asin bisa membantu tubuh dalam memproduksi sel darah, sehingga anemia bisa dicegah.

Baca Juga: Awal Tahun 2024, Paguyuban HWBC Gelar Touring Wisata dan Silaturahmi Pancor Aji

4. Menjaga sistem imun tubuh

Ikan asin juga mampu menjaga dan meningkatkan daya tahan tubuh. Hal ini berkat kandungan protein di dalamnya. Daya tahan tubuh yang baik membuat kamu tidak mudah terserang penyakit.

5. Membantu pembentukan otot

Halaman:

Editor: Y. Dody Luber Anton


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah