Kominfo akan Hadirkan Internet 4G di Seluruh Desa se-Indonesia

- 21 Februari 2021, 14:19 WIB
Kominfo akan Hadirkan Internet 4G di Seluruh Desa se-Indonesia
Kominfo akan Hadirkan Internet 4G di Seluruh Desa se-Indonesia /pixabay.com/louvainlauneve9

Kita mendukung peningkatan peran dari UMKM dan Ultra Mikro yang saat ini sekitar 60% terhadap Produk Domestik Bruto (GDP) Indonesia.

“Kita tingkatkan dan mendorong agar menjangkau pasar yang lebih luas. Sekali lagi, kegiatan ini luar biasa dan menjadi contoh untuk diikuti oleh wilayah-wilayah lain di Indonesia,” ucap Johnny.

Baca Juga: Aplikasi Clubhouse Belum Terdaftar di Kementerian Kominfo Indonesia

Pemerintah pun, lanjut Johnny, berupaya mendorong pengembangan keberadaan produk unggulan buatan artisan lokal. Saat ini, terdapat kurang lebih 64 juta usaha yang telah berkembang dan akan diarahkan untuk memasuki dunia digital.

"Kominfo sangat mendukung itu. Dengan demikian, harapan kita pada tahun 2022 nanti onboarding UMKM akan tersebar merata sampai di wilayah 3T (Tertinggal, Terdalam dan Terluar),” pungkas Johnny.***

Halaman:

Editor: Mordiadi

Sumber: Kominfo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x