7 Negara Penghasil Emas Terbesar di Dunia, Diantaranya Indonesia!

- 4 April 2021, 11:14 WIB
Ilustrasi Emas
Ilustrasi Emas /PIXABAY / Stevebidmead/

WARTA SAMBAS – Harga emas sempat tinggi beberapa bulan lalu meski sekarang harganya sudah sedikit turun akibat pandemi Covid-19.

Cadangan emas di dunia disebut-sebut akan mengalami penurunan di masa depan, hal tersebut menyebabkan jumlah produksi tambang akan menurun dan harga emas akan semakin mahal.

Namun, negara mana yang menjadi penghasil emas terbesar di dunia, berikut daftarnya, dikutip dari faktanya google:

Baca Juga: Kerap Disamakan, Berikut Perbedaan Arranger, Komposer dan Penulis Lagu

1. China

Adalah negara yang paling banyak menghasilkan emas di dunia. Secara global, China menyumbang 13 persen produksi emas dengan 450 ton per tahun, serta memiliki cadangan emas sekitar 1.900 ton.

2. Australia

Memiliki cadangan emas mencapai 9.800 ton. Australia mampu menduduki peringkat ke-2 negara penghasil emas terbesar di dunia, dengan produksi emasnya sekitar 300 ton per tahun.

3. Rusia

Halaman:

Editor: Suryadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x