Buat Moms Wajib Tahu, Ini Manfaat Madu untuk Ibu Hamil

- 29 Maret 2024, 21:50 WIB
Madu
Madu /KarawangPost/Foto/FB-Daria-Yakovleva

WARTA SAMBAS - Siapa yang tak kenal manfaat madu bagi kesehatan hingga kecantikan. Dari dulu hingga sekarang manfaat madu dirasakan banyak orang, terutama wanita hamil.

Nah, bunda di rumah harus tahu manfaat madu bagi kesehatan, seperti bagi wanita hamil maupun dari segi kecantikan.

Dalam banyak penelitian manfaat madu menjadi salah satu bahan untuk menelitian akan kasus-kasus kesehatan, seperti untuk wanita hamil hingga jadi bahan utama dalam pembutan produk kecantikan.

Baca Juga: Ketum PWI Putuskan Rolf Kora Berhak Ikut Kontestasi Pemilihan Ketua PWI Kalbar

Ada banyak manfaat madu untuk kesehatan wanita hamil. Diantaranya adalah sebagai berikut :

Manfaat Madu bagi Wanita Hamil

Asupan nutrisi sangat penting untuk dijaga oleh setiap wanita hamil. Pasalnya, nutrisi menentukan pertumbuhan dan perkembangan janin dalam kandungan.

Salah satu bahan makanan yang kerap dianjurkan untuk dikonsumsi wanita hamil adalah madu.

Madu memang terkenal memiliki segudang manfaat. Di dalam cairan yang berasal dari lebah ini terkandung glukosa sebagai sumber kalori disertai dengan berbagai antioksidan. Misalnya, flavonoid yang berperan dalam menjaga daya tahan tubuh.

Halaman:

Editor: Y. Dody Luber Anton


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x