Punya pacar Tapi Masih Merasa Kesepian, Ketahui Penyebabnya Disini

- 9 Februari 2021, 14:27 WIB
Ilustrasi orang kesepian. (Pixabay)
Ilustrasi orang kesepian. (Pixabay) /Pixabay

Baca Juga: Catatan Bagi Anda Perokok! Orang tua Perokok Bisa Picu Penyakit Jantung Anak

Bila Anda jadi salah satu orang yang mungkin sering merasa kesepian walau sudah punya pasangan, jangan biarkan keadaan berlarut begitu saja. Depresi mungkin akan mengintai.

Ikhsan menjelaskan, rasa hampa selama berpacaran bisa membuat seseorang merasa tersiksa dan akhirnya depresi. Selain itu, emosi juga jadi lebih tidak stabil dari biasanya.

Hal ini jelas bisa memicu konflik dalam hubungan. Lalu, tidak menutup kemungkinan akan terjadi perselingkuhan.

Harus Bagaimana agar Tidak Kesepian Lagi?

Baca Juga: Tanpa ke Dokter Juga Bisa Tahu Jantung Sehat atau Tidak, Berikut Langkahnya

Nah, agar dampak buruknya tidak menimpa Anda atau pasangan, ada beberapa tips yang bisa dilakukan yaitu:

1. Bina Kembali Hubungan

Jangan sungkan untuk membina lagi hubungan yang sudah ada. Ungkapkan apa yang sedang Anda rasakan seputar hubungan yang terjalin.

Beritahu pasangan tentang keinginan Anda. Jangan lupa juga dengarkan isi hati pasangan. Saling terbuka dan mulailah dari nol.

Halaman:

Editor: Yuniardi

Sumber: dokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah