6 Makanan Anti Kanker, Nomor 5 Sangat Nikmat Diseduh

- 8 Februari 2021, 23:26 WIB
ILUSTRASI Kopi.
ILUSTRASI Kopi. /*/PIXABAY

WARTA SAMBAS - Kanker, penyakit yang disebabkan pertumbuhan sel abnormal yang tidak terkendali di dalam tubuh, selalu menjadi momok bagi setiap orang. Apalagi jenisnya yang begitu banyak.

Pola hidup sehat diyakini dapat meminimalisir risiko seseorang terserang kanker. Termasuk di antaranya rutin mengonsumsi beberapa makanan yang menurut peneliti cukup efektif menangkal kanker. 

Sebagaimana diberitakan LingkarMadiun.com dalam artikel berjudul "7 Makanan Penangkal Kanker yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Anggur Merah", terdapat beberapa makanan anti kanker.

Berikut 6 makanan anti kanker: 

1. Kunyit

Salah satu bumbu dapur yang tidak sulit didapat ini sangat bagus untuk menurunkan berat badan yang sehat, juga sangat bermanfaat dalam mencegah perkembangan kanker.

Baca Juga: 3 Tanda Awal Kanker Payudara, Salah Satunya Benjolan di Ketiak

2. Blueberry dan Raspberry

Dua buah ini termasuk buah anti kanker yang sangat baik, terutama untuk kanker ovarium. Karena buah ini kaya akan fitokimia dan terlebih lagi, buah ini terbukti menurunkan stres oksidatif dan angiogenesis.

Halaman:

Editor: Mordiadi

Sumber: Lingkar Madiun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x