AWAS!!!... 9 Jenis Penyakit Ini Mengintai Orang yang Sering Begadang, Bunuh Diri dan Penurunan Libido Termasuk

- 20 Mei 2021, 21:47 WIB
Ilustrasi kurang tidur.
Ilustrasi kurang tidur. /Cottonbro/Pexels

Begadang berakibat pada pembuluh darah yang tidak berfungsi secara optimal. Karena itu, penyakit akibat begadang yang dapat muncul, salah satunya adalah stroke.

Tentunya penyakit stroke dapat dicegah dengan memperhatikan gaya hidup Anda, seperti kualitas serta kuantitas tidur.

5. Produksi Hormon Pertumbuhan Terganggu

Baca Juga: Indonesia Harus Berhati-hatil Sekali, Jokowi: Jangan Menunggu Chaos Dulu Baru Bertindak

Produksi hormon bergantung pada cukupnya waktu tidur. Untuk produksi hormon testosteron, Anda butuh setidaknya 3 jam tidur yang tidak terputus. Apabila Anda sering terbangun di malam hari, tentu produksi hormon ini dapat terganggu.

Bahaya begadang dapat mengganggu produksi hormon pertumbuhan, terutama pada anak dan remaja, sehingga tubuh mereka bisa lebih pendek dan dampak lainnya.

Selain untuk pertumbuhan, hormon tersebut juga berfungsi untuk membangun massa otot dan memulihkan sel dan jaringan di dalam tubuh.

6. Penuaan Dini

Kekurangan tidur dalam beberapa malam akan menimbulkan mata bengkak dan kulit pucat. Selain itu, kekurangan tidur berkepanjangan dapat memicu garis halus pada wajah serta lingkaran hitam di bawah mata.

Baca Juga: Joko Widodo Minta Kirim Vaksin Covid-19 Lebih Banyak ke Riau, Ini Alasannya…

Halaman:

Editor: Yuniardi

Sumber: klikdokter.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x