BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp2,4 Juta akan Cair, Begini Penjelasan Kemnaker

- 16 Februari 2021, 14:23 WIB
Ilustrasi BSU/ BLT subsidi gaji atau BLT BPJS Ketenagakerjaan.
Ilustrasi BSU/ BLT subsidi gaji atau BLT BPJS Ketenagakerjaan. /Dokumen Antara/WARTA PONTIANAK

Jika dicairkan ke sisa penerima tahun 2020, maka masing-masing penerima akan dapat BSU BLT subsidi gaji senilai Rp2,4 juta.

Baca Juga: BLT UMKM Dicairkan Lagi 18 Februari, Segera Cek Daftar Lengkap Penerimanya Disini

Dalam pencairannya, calon penerima harus memastikan terlebih dahulu apakah benar terdaftar sebagai pekerja di perusahaan, cek rekening apakah masih aktif atau tidak, dibekukan bank karena pasif. ***

Halaman:

Editor: Yuniardi

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah