6 Wanita Super di NASA, Anehnya Ada yang Takut Ketinggian

- 7 Maret 2021, 14:09 WIB
6 Wanita Super di NASA, Anehnya Ada yang Takut Ketinggian
6 Wanita Super di NASA, Anehnya Ada yang Takut Ketinggian /Pixabay/

2. Diana Trujillo

Wanita luar biasa lainnya yang telah menjadi salah satu wajah dari misi Perseverance adalah Diana Trujillo, Direktur Penerbangan Misi Mars 2020.

Ceritanya sangat luar biasa, lahir dan besar di Kolombia, dia pindah ke Amerika Serikat pada usia 17 dengan hanya 300 Dolar AS atau setara 43 Juta Rupiah di sakunya dan tidak memiliki pengetahuan bahasa Inggris.

Dia bekerja sebagai pekerja rumah tangga untuk mengumpulkan uang demi mengikuti kelas bahasa Inggris. Akhirnya kuliah untuk ilmu luar angkasa dan teknik kedirgantaraan, dan menjadi wanita Latin pertama yang diterima di Akademi NASA.

Selain mengarahkan misi Mars 2020, dia juga menjadi pembawa acara siaran pendaratan planet dalam bahasa Spanyol pertama milik NASA.

Baca Juga: ‘Snack Video’ Tak Bisa Dibuka Karena Diblokir Kominfo atas Permintaan OJK, Ini Alasannya…

3. Christina Koch

Christina Koch memegang rekor NASA untuk penerbangan luar angkasa tunggal terpanjang oleh seorang wanita.

Oktober 2019 adalah perjalanan antariksa wanita pertama yang dilakukan oleh Jessica Meir dan Christina Koch yang sudah bersahabat sebelum mereka mencapai tonggak besar ini bersama-sama.

Tapi Koch tidak berhenti mencapainya. Hanya dua bulan kemudian, pada Desember dia menetapkan rekor NASA untuk penerbangan luar angkasa tunggal terpanjang yang diselesaikan oleh seorang wanita.

Halaman:

Editor: Mordiadi

Sumber: RD.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x