Bisa Dijadikan Referensi, Begini Cara Aman Merayakan Tahun Baru Imlek Saat Pandemi

- 12 Februari 2021, 12:44 WIB
Pemerintah memberikan saran untuk bagaimana cara merayakan Imlek dalam keadaan pandemi Covid-19.
Pemerintah memberikan saran untuk bagaimana cara merayakan Imlek dalam keadaan pandemi Covid-19. /Pixabay

Tambahkan sayuran, buah, dan juga makanan sehat lain supaya tubuh tetap bugar selama pandemi.

3. Ganti Kunjungan dengan Video Call

Imlek tahun ini dianjurkan untuk dirayakan dari rumah saja. Hindari dulu tradisi berkunjung ke sanak saudara yang tidak tinggal satu rumah. Kegiatan berkumpul bersama bisa digantikan melalui telepon atau video call.

4. Beri Angpau Melalui Uang Elektronik

Memberi angpau sudah menjadi ciri khas Tahun Baru Imlek. Momen ini umumnya sangat dinanti-nanti oleh masyarakat yang merayakannya.

Karena tak bisa bertatap muka, Anda tetap bisa memberikan angpau Imlek melalui uang elektronik.

5. Tetap Terapkan Protokol Kesehatan

Hindari keluar rumah atau mengadakan open house. Apabila ada kondisi mendesak yang mengharuskan Anda untuk keluar rumah saat Imlek, tetap patuhi protokol kesehatan yang ada. Gunakan masker, cuci tangan dengan sabun, dan menjaga jarak.

Baca Juga: Ini Cara Rayakan Imlek di Tengah Pandemi Covid-19: Mengirim Hampers Hari Raya

Dampaknya Bila Tidak Mengikuti Aturan Imlek saat Pandemi

Halaman:

Editor: Yuniardi

Sumber: dokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah