Sidang Isbat Iduladha akan Dilaksanakan Kapan? Ini Jadwal Kemenag RI

- 27 Juni 2022, 20:44 WIB
Setelah Muhammadiyah mengumumkan hasil penghitungannya, mencuat pertanyaan Sidang Isbat Iduladha akan dilaksanakan kapan pada tahun ini.
Setelah Muhammadiyah mengumumkan hasil penghitungannya, mencuat pertanyaan Sidang Isbat Iduladha akan dilaksanakan kapan pada tahun ini. /Pixabay

Sementara itu, Kepala Subdirektorat Hisab Rukyat dan Syariah Ditjen Bimas Islam Kemenag, Ismail Fahmi menjelaskan, Sidang Isbat Iduladha terbagi 3 sesi, yakni:

1. Sesi Pertama Pukul 17.00 WIB

Pada sesi ini berisikan pemaparan posisi hilal awal Zulhijjah 1443 Hijriyah oleh Anggota Tim Unifikasi Kalender Hijriah Kemenag.

2. Sesi Kedua Ba'da Maghrib

Sesi ini diawali penyampaian laporan data hisab dan hasil rukyatul hilal dari sejumlah titik yang ditentukan di Indonesia.

3. Sesi Ketiga Pengumuman Hasil Sidang Isbat

Pengumuman 1 Zulhijjah ini akan disiakan langsung oleh TVRI sebagai Tv Pool dan live streaming Media Sosial (Medsos) Kemenag RI.***

Halaman:

Editor: Mordiadi

Sumber: PMJ News kemenag.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x