3 Manfaat Vaksin Covid-19, Yuk Disimak Biar Nggak Gagal Paham

- 16 Januari 2021, 13:31 WIB
Ilustrasi: Vaksin Covid-19
Ilustrasi: Vaksin Covid-19 /pixabay/ Alexandra_Koch

Kemudian Sel T membantu mencocokkan fragmen dengan Sel B. Jika ada yang cocok, Sel B akan berkembang biak dan menghasilkan antibodi untuk kekebalan tubuh.

Baca Juga: Telkomsel dan Hutchison 3 Sudah Mulai Berfungsi di Lokasi Gempa Kabupaten Majene, Sulawesi Barat

2. Mencegah Tertular Virus

Vaksin Covid-19 juga bisa mencegah virus masuk ke tubuh. Suntikan vaksin akan merangsang sel tubuh manusia, terutama Sel B yang memproduksi imunoglobulin. Akibatnya, tubuh individu akan kebal pada SARS-CoV-2.

 

3. Menghentikan Penyebaran Virus di Tubuh

Vaksin Covid-19 juga bisa menghentikan penyebaran virus ke seluruh tubuh. Vaksin akan merangsang imun tubuh yang dihasilkan oleh Sel B dan menghentikan virus Covid-19 masuk ke dalam tubuh.***(Egi Septiadi/Pikiranrakyat-Cirebon.com)

Halaman:

Editor: Mordiadi

Sumber: Pikiran Rakyat Cirebon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x