Tanah Longsor Banjarnegara Hantam 2 Rumah Warga, BPBD: 4 Meninggal Dunia dan Bocah 7 Tahun Selamat

- 21 November 2021, 00:31 WIB
Bencana tanah longsor Banjarnegara, tepatnya di Desa Pagentan, terjadi pada Jumat 19 November 2021 malam, beberapa jam setelah redanya hujan yang disertai angin kencang.
Bencana tanah longsor Banjarnegara, tepatnya di Desa Pagentan, terjadi pada Jumat 19 November 2021 malam, beberapa jam setelah redanya hujan yang disertai angin kencang. /Jurnal Soreang /Dok. BNPB

Baca Juga: 3 Kelompok Tanaman Pencegah Longsor, Nomor Terakhir Mengejutkan

"Lebih dari 100 personel membantu proses pencarian korban. Kini seluruh korban berhasil ditemukan dan sudah dievakuasi," ungkap Andri.

Operasi pencarian telah dihentikan pada pukul 05.00 WIB dan akan dilanjutkan dengan kegiatan pembersihan puing-puing atau material longsoran.

"Setelah material longsoran dibersihkan dari badan jalan, maka nantinya akses jalan akan kembali dibuka," kata Andri.

Adapun korban luka akibat tanah longsor Banjarnegara tersebut diketahui berinisial PO yang masih berusia 7 tahun. Saat ini sedang dirawat di Puskesmas 1 Pagentan.

Baca Juga: 5 Meninggal dan 1 Hilang Karena Banjir dan Longsor di Manado

Adapun 4 korban meninggal akibat tanah longsor Banjarnegara ini terdiri atas: 

1. B (14 tahun)

2. F (11 tahun)

3. A (bidan)

Halaman:

Editor: Mordiadi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah