7 Khasiat Susu Kambing, Memang Lebih Unggul dari Susu Sapi

- 27 Januari 2021, 23:06 WIB
7 Manfaat Susu Kambing Untuk Kesehatan
7 Manfaat Susu Kambing Untuk Kesehatan /Boldsky

Mengonsumsi susu kambing akan memberikan jumlah kalsium yang cukup dan dapat menurunkan risiko terkena osteoporosis. 

Studi yang dipublikasikan di International Journal od Pharmaceutical Sciences and Research menunjukkan, jika meminum susu kambing yang segar akan meningkatkan kadar kalsium serta mencegah risiko terjadinya osteoporosis.

Selain itu , susu kambing juga mengandung asam lemak rantai menengah yang sangat berperan dalam penyerapan kalsium dan fosfor.

Baca Juga: Tips Sederhana Bedakan Madu Asli dengan yang Palsu

2. Menjaga Kesehatan Jantung

Kandungan magnesium yang tinggi pada susu kambing dapat membantu menjaga kesehatan fungsi jantung jika mengonsumsinya secara rutin.

Magnesium berfungsi menjaga detak jantung agar teratur serta dapat mencegah pembentukan gumpalan darah dan meningkatkan kolesterol baik.

Studi yang diterbitkan Journal od Dairy Science menunjukkan bahwa mengonsumsi susu kambing dapat meningkatkan kadar kolesterol baik.

 

Baca Juga: 6 Makanan Penghilang Stres, Rekommended Banget di Musim Pandemi Covid-19

Halaman:

Editor: Mordiadi

Sumber: Jurnal Presisi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x