Pulang dari Malaysia yang Diserang Varian Mu, 36 TKI Positif Covid-19

- 2 Oktober 2021, 00:36 WIB
36 TKI positif Covid-19 saat pulang dari Malaysia yang baru diserang Virus Corona Varian Mu./Foto: ilustri PLBN Entikong Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat
36 TKI positif Covid-19 saat pulang dari Malaysia yang baru diserang Virus Corona Varian Mu./Foto: ilustri PLBN Entikong Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat /KJRI Kuching/ WARTA PONTIANAK

Berdasarkan hitungan logis, jika TKI harus menjalani karantina selama 8 hari, maka paling tidak tempat karantina tersebut akan diisi 800 sampai 1.000 orang.

"Ini yang menyebabkan Kalbar sempat menjadi sorotan bahwa TKI justru berkerumun dan padat sehingga rentan terjadi penularan," kata Harisson.

Olehkarenanya, Gubernur Kalbar dan Pangdam XII/Tanjungpura memerintahkan, TKI dikarantina di Kota Pontianak dengan fasilitas Hotel Bintang Tiga.***

Halaman:

Editor: Mordiadi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x