Aron Ketua DPC Partai Demokrat Kabupaten Sekadau, setelah Ogah Masuk Kepengurusan Ermin Elviani

- 11 Mei 2022, 20:14 WIB
Setelah gagal menjadi Ketua DPD, Bupati Sekadau Aron terpilih sebagai Ketua DPC Partai Demokrat Kabupaten Sekadau.
Setelah gagal menjadi Ketua DPD, Bupati Sekadau Aron terpilih sebagai Ketua DPC Partai Demokrat Kabupaten Sekadau. /Mordiadi/Warta Sambas Raya

Baca Juga: Partai Demokrat Kalbar Terima Target Khusus dari DPP, Ermin Elviani: Tantangan Bagi Kami

Adapun Tim Formatur bentukan DPP Partai Demokrat tersebut terdiri atas 7 orang, yakni:

1. Ketua DPD Partai Demokrat Kalbar terpilih

2. Satu unsur DPP Partai Demokrat (Kepala BPOKK)

3. Dua unsur DPD Partai Demokrat Kalbar demisioner, dan

4. Tiga unsur DPC Partai Demokrat kabupaten/kota di Kalbar.

Tujuh orang inilah yang memilih kepengurusan DPD Partai Demokrat Kalbar periode 2021-2026, kemudian menyerahkannya ke DPP.

Baca Juga: Sepak Terjang Ermin Elviani Tuai Pujian DPP Partai Demokrat, Herzaky: Belum Dilantik saja Sudah Responsif

Susunan kepengurusan yang dipilih Tim Formatur inilah yang menjadi dasar DPP mengeluarkan Surat Keputusan (SK) Kepengurusan DPD Partai Demokrat Kalbar.

Aron yang notabene pernah sama-sama duduk di kursi DPRD Provinsi Kalbar bersama Ermin Elviani, tentunya termasuk yang akan dijadikan pengurus baru.

Halaman:

Editor: Mordiadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x